PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

MANDIRI PERDESAAN (PNPM - MP)

PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

 

Bangga Membangun Bersama Masyarakat

 

28/08/2008 09:31:54

Home
Lokasi
Rakor Propinsi
Cerita Lapangan
Personel Propinsi
Buku Tamu
Galeri Photo kegiatan

Tanggal : 28 Agustus 2008

Anda Pengunjung ke  :

Hit Counter

Allah tidak menerima Iman seseorang tanpa Amal Perbuatan, dan Allah tidak menerima Amal Perbuatan seseorang tanpa Iman (Hadist Tirmidzi)

 

 

 

Rakor Provinsi Bulan Januari 2007

Tanggal            :  8 - 11 Januari 2007

Tempat            : Badan Pemberdayaan Masyarakat Propinsi

                         Jl. Kadrie Oening No. 96 Phone 0541-742350  

Hasil / Notulensi Rakor :

1.      Evaluasi pencapaian RKTL Perencanaan dan Pelaksanaan Siklus 9; RKTL Perencanaan siklus 9 belum 100% karena pembuatan perdes belum seluruh kabupaten melaksanakannya; (28 Pebruari 2007)

2.      Evaluasi pencapaian RKTL Perencanaan PPK siklus 10; (Pebruari 2007, Bulungan dan Nunukan akan memulai melaksanakan tahapan perencanaan PPK siklus 10)

3.      Pembuatan/up dating laporan akhir (form 1,2,3A dan 3B) siklus 5, 6 dan 9 (Up dating Nunukan siklus 5 dan 6 belum diterima); (24 Pebruari 2007)

4.      Rekapitulasi Pemeriksaan Prasarana Paska Konstruksi, khususnya siklus 4 untuk kabupaten Nunukan belum terlaporkan; Disarankan untuk lokasi PPK III siklus 10 juga mulai dilaksanakan pemeriksaan ini; (khusus Nunukan untuk siklus 4 paling lambat diterima 17-24 Pebruari 2007 dan siklus 9 dilaporkan tanggal 15 Maret 2007)

5.      Evaluasi laporan capacity building;

6.      Pembuatan profil kabupaten dan kecamatan; kabupaten Nunukan kurang 3 profil kecamatan; (24 Pebruari 2007)

7.      Penyusunan SPKP dan MK PNPM – PPK Tahun 2007; (Rakor Maret : 7-10 Maret 2007)

8.      Supervisi Proses Pengadaan Bahan dan Alat; 24 Pebruari 2007;

9.      Pengumuman dokumentasi Program Pengembangan Kecamatan (PPK); (14 Pebruari 2007)

10.  Pelaksanaan Audit Internal Pelaksanaan PPK Siklus 9. (20 Maret 2007)

Kembali

 

Home | Lokasi | Rakor Propinsi | Cerita Lapangan | Personel Propinsi | Buku Tamu | Galeri Photo kegiatan

KANTOR MANAJEMEN PROVINS

JL. KEANGAN I  NO 67A SAMARINDA

PHONE / FAX : 0541-7772515, e-MAIL : ppk_kaltim@yahoo.co.id

Design Website PPK Propinsi Kalimantan Timur By TrySetya.Corp
Last updated: 05/18/08.